A. Progran Pendidikan
Untuk meningkatkan mutu SDM para santri yang tidak sekolah formal, madrasah mu'alimi
mengadakanra lain :
1. Musyawarah harian dan bahtsul masa'il fiqhiyah
. Musyawarah harian
. Bahtsul masa'il fiqhiyah
. MMK ( Musyawarah Membaca Kitab Kuning )
2. Hafalan surat - surat pendek dari Al Qur'an, hadits, do'a - do'a dan nadhom
Berikut hafalan yang menjadi syarat kenaikan dan kelulusan
. Juz 'Amma, Waqi'ah, Al Mulk, Ar Rohman da Yasin
. Hadits Arba'in Nawawi , Qowa'id Fiqh
. Jurumiyah dan Al Fiyah Ibnu Malik
Muhafadhoh ini terus di laksanakan secara berkelanjutan dari tingkat
idadi ( sekolah persiapan ) sampai kelas Sanawiyah
3. Ketrampilan ekstra kurikuler
. Komputer
. Tahsinul Khoth ( kaligrafi arab )
. Muhadasah bahasa arab
. Seni rebana
B. Metode Dan Waktu Pelajaran
1. Metode Belajar
Metode belajar di mu'alimin Walisongo adalah metode klasikal dengan mebagi 5 kelas,
yaitu kelas idadi 1 dan 2 dan kelas sanawi 1,2dan 3
yaitu kelas idadi 1 dan 2 dan kelas sanawi 1,2dan 3
2. Waktu Belajar
. Jam 07.00 - 07.30 WIB : muhafadhoh pelajaran
. Jam 07.30 - 08.00 WIB : KBM jam pertama
. Jam 08.05 - 08.40 WIB : KBM jam kedua
. Jam 08.40 - 09.15 WIB : KBM jam ketiga
. Jam 09.15 - 09.50 WIB : KBM jam keempat
. Jam 09.50 - 10.05 WIB : istirahat
. Jam 10.05 - 10.40 WIB : KBM jam kelima
. Jam 10.40 - 11.15 WIB : KBM jam keenam
0 Komentar